Berita Terkini

Reformasi Birokasi

Rabu, 26 Januari 2022 KPU Kota Bitung mengikuti Rapat  Reformasi Birokasi secara Daring yg dilaksanakan oleh KPU Provinsi Sulawesi Utara.

Rapat ini di ikuti oleh Sekretaris dan Kasubag Program dan Data di 15 Kabupaten/Kota se Sulawesi Utara.

Dalam Rapat ini Ibu Sekretaris KPU Provinsi Sulawesi Utara bersama Kabag Perencanaan Data dan Informasi KPU Provinsi Sulawesi Utara mengarahkan KPU Kabupaten Kota tentang pembuatan Survey Pesepsi Terhadap Pelayanan Sekretariat KPU sesuai petunjuk dari KPU RI

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 32 kali